ADVERTISEMENT
  • About
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
Kamis, Januari 15, 2026
  • Login
Jurnal Papua
  • Pemerintahan
  • Lifestyle
  • Politik
  • Kriminal
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Peristiwa
No Result
View All Result
  • Pemerintahan
  • Lifestyle
  • Politik
  • Kriminal
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Peristiwa
No Result
View All Result
Jurnal Papua
No Result
View All Result
  • Pemerintahan
  • Politik
  • Kriminal
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Peristiwa
Home Uncategorized

285 Usulan Program Dihasilkan di Musrenbang Distrik Mimika Baru Tahun 2025

admin by admin
Februari 21, 2025
0
285 Usulan Program Dihasilkan di Musrenbang Distrik Mimika Baru Tahun 2025

TIMIKA – jurnalpapua.id

Distrik Mimika Baru menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Distrik tahun 2025. Terdapat 285 usulan program yang dihasilkan dalam kegiatan ini untuk dikerjakan pada Tahun 2026 mendatang.

Musrenbang yang digelar dihalaman Kantor Distrik Mimika Baru, Jumat (21/2/2025) ini dibuka oleh Staf Ahli Bupati Bidang Hukum Politik dan Pemerintahan Setda Mimika, Septinus Timang.

Turut hadir Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Mimika, DR. Yohana Paliling yang sekaligus memberikan arahan dan penyampaian kepada peserta Musrenbang.

BacaJuga:

Sejumlah Pimpinan OPD Dilantik, Ini Pesan Bupati Mimika

Sejumlah Pimpinan OPD Dilantik, Ini Pesan Bupati Mimika

Januari 15, 2026
Kadis PUPR: Pelebaran Jalan di Mimika Masih Terkendala Masalah Pembebasan Lahan

Kadis PUPR: Pelebaran Jalan di Mimika Masih Terkendala Masalah Pembebasan Lahan

Januari 15, 2026
21 Cabor Dukung Muskablub KONI Mimika, Emanuel Kemong Didorong Jadi Ketua Umum

21 Cabor Dukung Muskablub KONI Mimika, Emanuel Kemong Didorong Jadi Ketua Umum

Januari 15, 2026

Ratusan program dan kegiatan yang diusulkan ini mengacu pada setiap usulan yang masuk dari 11 kelurahan dan 3 kampung di wilayah Distrik Mimika Baru.

Kepala Distrik Mimika Baru, Joel Luhukay mengatakan, 285 program prioritas ini akan diusulkan pada forum OPD. Kegiatan-kegiatan ini terdiri dari bidang Sosbud, Ekonomi dan Infrastruktur.

“Yang sangat prinsip bagi kami adalah menyangkut persampahan di wilayah Distrik Mimika Baru sebagai distrik kota yang menjadi panutan bagi semua distrik yang ada di Kabupaten Mimika,”kata Joel.

Menurut Joel, sampah ini sering menjadi masalah yang tidak akan pernah akan berhenti dan sampai saat ini terus ada. Oleh sebab itu, masalah ini akan didorong pada musrenbang tingkat kabupaten.

Selain masalah sampah, ia juga menyampaikan terkait masalah lingkungan yang mana ada beberapa area yang ketika hujan maka akan air tergenang.

“Diharapkan itu jadi perhatian agar dilihat oleh Dinas PUPR sehingga bisa diperhatikan atau diakomodir usulannya,”ujarnya.

Sementara itu, Staf Ahli Bupati Bidang Hukum Politik dan Pemerintahan Setda Mimika, Septinus Timang dalam sambutannya mengatakan, Perencanaan ini harus diusulkan sesuai kebutuhan di masyarakat. Jadi, mengusulkan itu berdasarkan kebutuhan bukan keinginan.

“Jadi nanti diskusi bersama dan lihat kira-kira apa yang jadi prioritas di kampung dan kelurahan untuk didorong,”tutur Septinus.

Septinus berpesan terkait pembangunan yang dilakukan dalam Musrenbang ini harus berkelanjutan dan inklusif. Artinya bahwa program yang diusulkan harus memperhatikan aspek keberlanjutan serta mampu menjangkau seluruh lapisan masyarakat, termasuk kelompok rentan.

Sementara terkait peningkatan infrastruktur dasar dalam artian pemerintah daerah terus berkomitmen untuk meningkatkan akses infrastruktur dasar seperti jalan, jembatan, listrik, air bersih, dan telekomunikasi yang menjadi kebutuhan utama masyarakat Distrik Mimika Baru.

Sementara terkait pemberdayaan ekonomi masyarakat itu program pembangunan harus mendukung peningkatan ekonomi masyarakat, dan usaha mikro kecil menengah (UMKM).

Lainnya, terkait pelayanan kesehatan dan pendidikan yang lebih baik salah satunya adalah peningkatan fasilitas kesehatan dan mutu pendidikan menjadi prioritas utama guna menciptakan sumber daya manusia yang unggul dan sehat.

Dan perlu ada kolaborasi dan sinergi semua pihak itu keberhasilan pembangunan tidak hanya bergantung pada pemerintah, tetapi juga partisipasi aktif dari masyarakat, dunia usaha, dan seluruh pemangku kepentingan. (**)

Related Posts

Sejumlah Pimpinan OPD Dilantik, Ini Pesan Bupati Mimika

Sejumlah Pimpinan OPD Dilantik, Ini Pesan Bupati Mimika

Januari 15, 2026
Kadis PUPR: Pelebaran Jalan di Mimika Masih Terkendala Masalah Pembebasan Lahan

Kadis PUPR: Pelebaran Jalan di Mimika Masih Terkendala Masalah Pembebasan Lahan

Januari 15, 2026
21 Cabor Dukung Muskablub KONI Mimika, Emanuel Kemong Didorong Jadi Ketua Umum

21 Cabor Dukung Muskablub KONI Mimika, Emanuel Kemong Didorong Jadi Ketua Umum

Januari 15, 2026
Terlibat Perang di Kwamki Narama, Anggota DPRK Puncak dan 29 Orang Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka

Terlibat Perang di Kwamki Narama, Anggota DPRK Puncak dan 29 Orang Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka

Januari 15, 2026
Perayaan Natal Perdana KKSS Mimika Jadi Wujud Kebersamaan dan Toleransi

Perayaan Natal Perdana KKSS Mimika Jadi Wujud Kebersamaan dan Toleransi

Januari 15, 2026
Awali Tahun Pemerintahan, Bupati Mimika Lantik Sejumlah Pejabat JPT Pratama

Awali Tahun Pemerintahan, Bupati Mimika Lantik Sejumlah Pejabat JPT Pratama

Januari 15, 2026
Next Post
Pererat Tali Silahturami, Dandim 1710/ Mimika Tatap Muka Dengan Wartawan di Mimika

Pererat Tali Silahturami, Dandim 1710/ Mimika Tatap Muka Dengan Wartawan di Mimika

Discussion about this post

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Helikopter PK IWS Milik Intan Angkasa Jatuh di Jila, 4 Penumpang Dinyatakan Meninggal Dunia

Helikopter PK IWS Milik Intan Angkasa Jatuh di Jila, 4 Penumpang Dinyatakan Meninggal Dunia

September 10, 2025
Prajurit Yonif Raider/Buaya Putih Banjar, Praka Wahriadi Bancin

Lagi. Satu Prajurit TNI Yonif 323 Buaya Putih/Banjar Gugur Tertembak di Beoga Puncak Papua

Maret 23, 2024
Bupati Mimika, DR. Eltinus Omaleng, SE, MH didampingi Direktur Penataan Daerah, Otonomi Khusus, dan Dewan Pertimbangan Otonomi Daerah pada Direktorat Jenderal Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri, Valentinus Sudarjanto Sumito, SIP MSi, Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Mimika saat mendeklarasikan pembentukan Provinsi Papua Nemangkawi

Timika Akan Jadi Ibu Kota Provinsi Papua Nemangkawi (Berita Pariwara)

Juni 8, 2024
Relawan Suku Kamoro Kompak Dukung AIYE di Pilkada Mimika

Relawan Suku Kamoro Kompak Dukung AIYE di Pilkada Mimika

September 6, 2024
Pj Sekda Mimika: Warga Timika Harus Manfaatkan Lahan Kosong untuk Bertani dan Beternak

Pj Sekda Mimika: Warga Timika Harus Manfaatkan Lahan Kosong untuk Bertani dan Beternak

0

Hello world!

0

The Legend of Zelda: Breath of the Wild gameplay on the Nintendo Switch

0

Shadow Tactics: Blades of the Shogun Review

0
Sejumlah Pimpinan OPD Dilantik, Ini Pesan Bupati Mimika

Sejumlah Pimpinan OPD Dilantik, Ini Pesan Bupati Mimika

Januari 15, 2026
Kadis PUPR: Pelebaran Jalan di Mimika Masih Terkendala Masalah Pembebasan Lahan

Kadis PUPR: Pelebaran Jalan di Mimika Masih Terkendala Masalah Pembebasan Lahan

Januari 15, 2026
21 Cabor Dukung Muskablub KONI Mimika, Emanuel Kemong Didorong Jadi Ketua Umum

21 Cabor Dukung Muskablub KONI Mimika, Emanuel Kemong Didorong Jadi Ketua Umum

Januari 15, 2026
Terlibat Perang di Kwamki Narama, Anggota DPRK Puncak dan 29 Orang Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka

Terlibat Perang di Kwamki Narama, Anggota DPRK Puncak dan 29 Orang Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka

Januari 15, 2026
Jurnal Papua

© 2023 Jurnalpapua.id - Design byJurnal Papua.

Navigate Site

  • About
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • Pemerintahan
  • Lifestyle
  • Politik
  • Kriminal
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Peristiwa

© 2023 Jurnalpapua.id - Design byJurnal Papua.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In