ADVERTISEMENT
  • About
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
Kamis, Januari 15, 2026
  • Login
Jurnal Papua
  • Pemerintahan
  • Lifestyle
  • Politik
  • Kriminal
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Peristiwa
No Result
View All Result
  • Pemerintahan
  • Lifestyle
  • Politik
  • Kriminal
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Peristiwa
No Result
View All Result
Jurnal Papua
No Result
View All Result
  • Pemerintahan
  • Politik
  • Kriminal
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Peristiwa
Home Uncategorized

Pererat Persaudaraan, Kerukunan Keluarga Bulukumba Mimika Gelar Buka Puasa Bersama

admin by admin
Maret 25, 2025
0
Pererat Persaudaraan, Kerukunan Keluarga Bulukumba Mimika Gelar Buka Puasa Bersama

TIMIKA – jurnalpapua.id

Dalam rangka mempererat dan memperkuat persatuan, Kerukunan Keluarga Bulukumba Kabupaten Mimika menggelar buka puasa bersama di Jalan Cenderawasih Pomako, Selasa (25/3/2025).

Agenda buka puasa bersama ini dihadiri warga Bulukumba Mimika, pengurus KKSS, IWSS dan IPSS Kabupaten Mimika. Hadiri sebagai penceramah, Ustad Abdul Syakir.

Ketua Kerukunan Bulukumba Kabupaten Mimika H. Amir dalam sambutannya menyampaikan buka puasa bersama ini menjadi suatu momentum untuk pererat silaturahmi di tanah rantau.

BacaJuga:

Sejumlah Pimpinan OPD Dilantik, Ini Pesan Bupati Mimika

Sejumlah Pimpinan OPD Dilantik, Ini Pesan Bupati Mimika

Januari 15, 2026
Kadis PUPR: Pelebaran Jalan di Mimika Masih Terkendala Masalah Pembebasan Lahan

Kadis PUPR: Pelebaran Jalan di Mimika Masih Terkendala Masalah Pembebasan Lahan

Januari 15, 2026
21 Cabor Dukung Muskablub KONI Mimika, Emanuel Kemong Didorong Jadi Ketua Umum

21 Cabor Dukung Muskablub KONI Mimika, Emanuel Kemong Didorong Jadi Ketua Umum

Januari 15, 2026

Menurutnya, warga Bulukumba di Mimika harus bersatu sehingga bisa organisasi bisa berjalan dengan baik untuk merangkul seluruh warga Bulukumba di tanah rantau ini.

“Inilah waktunya kita bersatu. Kita harus sama-sama membesarkan organisasi ini. Kalau bukan kita, siapa lagi. Hilangkan ego, utamakan kerendahan hati untuk membesarkan organisasi kita dan yang paling penting, jangan gunakan organisasi untuk kepentingan pribadi,” ungkapnya.

Sementara itu, Ustad Abdul Syakir dalam ceramahnya menyampaikan bahwa dalam bulan suci Ramadhan, pentingnya senantiasa meminta ampunan kepada Allah SWT, sehingga kehidupan senantiasa berada di jalan Allah.

Lanjut dikatakan sebaik-baik orang yang sering melakukan kemaksiatan, dosa dan kesalahan, dianjurkan agar memperbanyak istighfar dan taubat sebagai mana Rasulullah shallallahu‘alaihi wa sallam bersabda “seluruh anak Adam berdosa, dan sebaik-baik orang yang berdosa adalah yang bertaubat.” (HR Ibnu Majah).

“Mari maknai Ramadhan penuh berkah ini dengan senantiasa beristiqfar, bertaubat atas dosa-dosanya serta memohon ampunan kepada Allah. Karena banyak manfaat yang kita dapatkan ketika beristiqfar kepada Allah yakni niscaya Allah memberikan solusi jalan keluar bagi setiap kesedihannya, kelapangan untuk setiap kesempitannya dan rezeki dari arah yang tidak disangka-sangka,” serunya.

Sementara itu, Ketua Panitia Buka Puasa Bersama, Andi Aso menyampaikan bahwa kerukunan Keluarga Bulukumba Kabupaten Mimika selalu mengagendakan kegiatan buka puasa bersama dibulan Ramadhan sebagai upaya dalam menjaga persatuan.

“Ini pertanda kami mau bersatu untuk ikut serta membangun kabupaten ini. Secara khusus hari ini kami mengucapkan selamat atas pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Mimika, selamat menjalankan tugas kedepannya,” imbuhnya. (**)

Related Posts

Sejumlah Pimpinan OPD Dilantik, Ini Pesan Bupati Mimika

Sejumlah Pimpinan OPD Dilantik, Ini Pesan Bupati Mimika

Januari 15, 2026
Kadis PUPR: Pelebaran Jalan di Mimika Masih Terkendala Masalah Pembebasan Lahan

Kadis PUPR: Pelebaran Jalan di Mimika Masih Terkendala Masalah Pembebasan Lahan

Januari 15, 2026
21 Cabor Dukung Muskablub KONI Mimika, Emanuel Kemong Didorong Jadi Ketua Umum

21 Cabor Dukung Muskablub KONI Mimika, Emanuel Kemong Didorong Jadi Ketua Umum

Januari 15, 2026
Terlibat Perang di Kwamki Narama, Anggota DPRK Puncak dan 29 Orang Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka

Terlibat Perang di Kwamki Narama, Anggota DPRK Puncak dan 29 Orang Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka

Januari 15, 2026
Perayaan Natal Perdana KKSS Mimika Jadi Wujud Kebersamaan dan Toleransi

Perayaan Natal Perdana KKSS Mimika Jadi Wujud Kebersamaan dan Toleransi

Januari 15, 2026
Awali Tahun Pemerintahan, Bupati Mimika Lantik Sejumlah Pejabat JPT Pratama

Awali Tahun Pemerintahan, Bupati Mimika Lantik Sejumlah Pejabat JPT Pratama

Januari 15, 2026
Next Post
Pupuk Persatuan, Anggota DPRK Mimika, Desi Putrika Gelar Buka Puasa Bersama Warga KKL Raya

Pupuk Persatuan, Anggota DPRK Mimika, Desi Putrika Gelar Buka Puasa Bersama Warga KKL Raya

Discussion about this post

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Helikopter PK IWS Milik Intan Angkasa Jatuh di Jila, 4 Penumpang Dinyatakan Meninggal Dunia

Helikopter PK IWS Milik Intan Angkasa Jatuh di Jila, 4 Penumpang Dinyatakan Meninggal Dunia

September 10, 2025
Prajurit Yonif Raider/Buaya Putih Banjar, Praka Wahriadi Bancin

Lagi. Satu Prajurit TNI Yonif 323 Buaya Putih/Banjar Gugur Tertembak di Beoga Puncak Papua

Maret 23, 2024
Bupati Mimika, DR. Eltinus Omaleng, SE, MH didampingi Direktur Penataan Daerah, Otonomi Khusus, dan Dewan Pertimbangan Otonomi Daerah pada Direktorat Jenderal Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri, Valentinus Sudarjanto Sumito, SIP MSi, Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Mimika saat mendeklarasikan pembentukan Provinsi Papua Nemangkawi

Timika Akan Jadi Ibu Kota Provinsi Papua Nemangkawi (Berita Pariwara)

Juni 8, 2024
Relawan Suku Kamoro Kompak Dukung AIYE di Pilkada Mimika

Relawan Suku Kamoro Kompak Dukung AIYE di Pilkada Mimika

September 6, 2024
Pj Sekda Mimika: Warga Timika Harus Manfaatkan Lahan Kosong untuk Bertani dan Beternak

Pj Sekda Mimika: Warga Timika Harus Manfaatkan Lahan Kosong untuk Bertani dan Beternak

0

Hello world!

0

The Legend of Zelda: Breath of the Wild gameplay on the Nintendo Switch

0

Shadow Tactics: Blades of the Shogun Review

0
Sejumlah Pimpinan OPD Dilantik, Ini Pesan Bupati Mimika

Sejumlah Pimpinan OPD Dilantik, Ini Pesan Bupati Mimika

Januari 15, 2026
Kadis PUPR: Pelebaran Jalan di Mimika Masih Terkendala Masalah Pembebasan Lahan

Kadis PUPR: Pelebaran Jalan di Mimika Masih Terkendala Masalah Pembebasan Lahan

Januari 15, 2026
21 Cabor Dukung Muskablub KONI Mimika, Emanuel Kemong Didorong Jadi Ketua Umum

21 Cabor Dukung Muskablub KONI Mimika, Emanuel Kemong Didorong Jadi Ketua Umum

Januari 15, 2026
Terlibat Perang di Kwamki Narama, Anggota DPRK Puncak dan 29 Orang Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka

Terlibat Perang di Kwamki Narama, Anggota DPRK Puncak dan 29 Orang Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka

Januari 15, 2026
Jurnal Papua

© 2023 Jurnalpapua.id - Design byJurnal Papua.

Navigate Site

  • About
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • Pemerintahan
  • Lifestyle
  • Politik
  • Kriminal
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Peristiwa

© 2023 Jurnalpapua.id - Design byJurnal Papua.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In